Artikel

PENYALURAN BLT BULAN SEPTEMBER ( TAHAP IX )

07 September 2023 18:05:37  Administrator  427 Kali Dibaca  Berita Desa

Pada Hari Selasa Tanggal 5 September 2023 bertempat di Kantor Desa Abuan Pemerintah Desa Abuan melaksanakan kegiatan rutin yaitu Penyaluran Bantuan Langsung Tunai ( BLT ) tahap IX. Jumlah penerima masih tetap 25 orang penerima.

Perbekel,Perangkat dan Staf Desa Abuan serta di dampingi oleh Babinsa Desa Abuan melaksanakan kegiatan ini dimulai dari pukul 09:00 sampai selesai. Realisasi Anggaran Dana Desa pada kegiatan ini sebesar Rp. 7.500.000 karena setiap penerima menerima uang sejumlah Rp.300.000 perorang.

Untuk Lansia yang tidak bisa datang Ke Kantor Desa untuk mengambil BLT dibawakan uangnya ke rumahnya masing-masing.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Pemerintah Desa

 Peta Desa

 Sinergi Program

Prodeskel Pajak Online

 Komentar

 Media Sosial

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:0
    Kemarin:0
    Total Pengunjung:200.967
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:216.73.216.114
    Browser:Mozilla 5.0

 HUBUNGI KAMI

Hubungi Kami

Hubungi Kami

 Arsip Artikel